Breaking News
Loading...
Jumat, 19 Juli 2013

Harga Samsung Galaxy S4 Terbaru - Update Juli 2013

4:01:00 PM
Samsung menawarkan banyak teknologi mutakhir terbaru dalam handset buatannya yang satu ini. Hal yang memang seharusnya dilakukan mengingat pasar yang dibidik bukan main-main. Karena mereka harus bertarung langsung dengan produk telepon genggam Apple, iPhone 5. Tidak berhenti sampai disitu, karena produsen lain pun membawa jagoannya masing-masing. Harga Samsung Galaxy S4 masih tergolong stabil sampai saat ini, mengingat belum banyak perubahan yang terjadi dalam lini ponsel high end.

Spesifikasi Samsung Galaxy S4 GT-I9500
JaringanQuadband GSM, HSDPA, LTE
Dimensi136.6 x 69.8 x 7.9 mm
Berat130 g
Layar5" Super AMOLED capacitive touchscreen, 16M colors, 1920 x 1080 pixels
MemoriInternal16GB, RAM: 2GB
EksternalMicroSD, maks. 64GB
DataLTE, HSDPA+ (4G) 42.2 Mbit/s, HSUPA 5.76 Mbit/s, UMTS, EDGE, GPRS
KonektivitasWi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac 2.4+5GHz, Bluetooth 4.0, USB 2.0, NFC
KameraPrimer13MP, autofocus, LED flash, 1080p@30fps
Sekunder2MP
OSAndroid 4.2.2 Jelly Bean
CPUExynos 5 Octa 1.6GHz Quad + 1.2GHz Quad
Olah PesanSMS (threaded view), MMS, Email, Push Email, IM, RSS
BatereLi-Ion 2600mAh
Lainnya
Accelerometer; Geomagnetic; Gyro; RGB light; Barometer; Proximity; Gesture; Temperature & Humidity; Hall; Samsung Apps; Music Hub; Readers Hub; Game Hub; ChatON; ActiveSync; MPEG4, H.263, H.264, DivX, DivX3.11, VC-1, VP8, WMV7/8, Sorenson Spark, HEVC player; MP3, AAC, AAC+, eAAC+, AMR-NB/WB, OGG, FLAC, AC-3, apt-X player.

Gambar Perbandingan Samsung Galaxy S4 I9500 Warna Hitam dan Putih

Gambar Samsung Galaxy S4 GT-I9500 Warna Hitam (Black)

Gambar Samsung Galaxy S4 GT-I9500 Warna Putih (White)

Gambar Dusbuk Penjualan Samsung Galaxy S4 GT-I9500

Harga Samsung Galaxy S4 bisa jadi tidak dirasa mahal setelah Anda membaca penjelasan-penjelasan berikut ini. Penggunaan layar jenis AMOLED benar-benar memberikan pengalaman berponsel kelas tinggi karena semua ditampilkan dengan resolusi maksimal, sangat tajam. Selain itu, dapur pacu ponsel ini juga kelas wahid. Kombinasi prosesor berotak delapan dan RAM yang lebih lega, membuat komputasi menjadi lancar. Inilah yang dibutuhkan oleh sistem operasi Android. Ada juga fitur inovatif seperti floating touch, memungkinkan Anda berinteraksi dengan ponsel tanpa harus benar-benar menyentuhnya.

Review Samsung Galaxy S4 GT-I9500
Kelebihan Samsung Galaxy S4
Kelemahan/Kekurangan Samsung Galaxy S4
+ Layar besar- Layar sedikit redup
+ Resolusi layar tinggi- Kasing kurang kokoh
+ Kamera mumpuni- Antarmuka kadang bermasalah
+ Prosesor super cepat
+ RAM besar

Harga Samsung Galaxy S4 GT-I9500 Terbaru - Update Bulan Juli 2013
Bulan
Harga Baru
Harga Bekas/Second
Juli 2013
Rp 6.900.000
Rp 6.400.000
Agustus 2013
-
-
September 2013
-
-
 
Toggle Footer